SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta–Menteri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam), Djoko Suyanto meminta pihak kepolisian segera menangkap pelaku pembacokan atas aktivis ICW,  Tama S Langkun.

Tindakan kekerasan apa pun alasannya tidak dibenarkan. “Apapun motifnya, siapa pun pelakunya, harus segera dicari dan ditemukan serta dibawa ke meja hijau,” kata Djoko, Kamis (8/7).

Promosi BRI Catat Setoran Tunai ATM Meningkat 24,5% Selama Libur Lebaran 2024

Djoko menyesalkan dan mengecam perbuatan kekerasan terhadap aktivis ICW tersebut. Menurut dia, kasus ini harus diungkap agar segalanya jadi terang benderang. “Aparat dan saksi yang ada harus membantu terungkapnya tindakan yang tidak baik ini,” tutupnya.

dtc/ tiw

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya