Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Macapat di Pulau Kangean

Macapat di Pulau Kangean
user
Senin, 11 Juli 2022 - 09:19 WIB
share
SOLOPOS.COM - Dua orang warga senior Desa Sawah Sumur, Kecamatan Arjasa di Pulau Kangean, Kabupaten Sumenep, Provinsi Jawa Timur konsisten menekuni tembang macapat. (Antaranews.com)

Solopos.com, SOLO – Seni suara macapat masih lestari di Desa Sawah Sumur, Kecamatan Arjasa di Pulau Kangean, Kabupaten Sumenep, Provinsi Jawa Timur. Tembang macapat yang berbasis kebudayaan Jawa ini bagian penting dari eksistensi agama Islam di wilayah tersebut.

Warga senior di desa itu kini gelisah karena kaum muda nyaris tak ada yang tertarik mempelajari tembang macapat dan melestarikan. Kini hanya kaum tua atau warga senior yang masih tekun melestarikan tradisi menembang macapat di sela-sela aktivitas harian.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN