Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Lima Geohistoris Pembentuk Jalur Rempah, Jawa Salah Satu Pusat

Lima Geohistoris Pembentuk Jalur Rempah, Jawa Salah Satu Pusat
user
Kamis, 2 Juni 2022 - 18:00 WIB
share
SOLOPOS.COM - Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi, Nadiem Anwar Makarim (kiri), melambaikan tangan ketika KRI Dewaruci yang mengangkut Laskar Rempah mulai meninggalkan Dermaga Komando Armada II Surabaya, Jawa Timur, Rabu (1/6/2022) petang. (kemdikbud.go.id)

Solopos.com, SOLO — Jalur rempah Nusantara adalah suatu alur spasial perjalanan manusia dan silang budaya lintas pulau. Jalur rempah dan perjalanan budaya manusia Nusantara dipengaruhi oleh lima geohistoris.

Pertama, Semenanjung Malaya dan Sumatra. Kedua, Selat Sunda dan Pulau Jawa. Ketiga, Pulau Kalimantan dan Laut Jawa. Keempat, Selat Makasar dan Madura serta Indonesia bagian tengah dan timur. Kelima, Laut Maluku, Kepulauan Papua, dan Filipina.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN