SOLOPOS.COM - Ilustrasi emas batangan (JIBI/Dok)

Harga emas hari ini untuk acuan acuan Comex turun 0,13% .

Solopos.com, NEW YORK – Harga perdagangan emas comex hari ini Senin (2/10/2015), berdasarkan data dari Bloomberg dibuka menurun sebesar 1,50 poin atau 0,13% ke level US$1.1139,90 per tray ounce.

Promosi BRI Hadiahkan Mobil dan Logam Mulia kepada Pemenang Super AgenBRILink

Sebelumnya dilaporkan emas berjangka di divisi Comex New York Mercantile Exchange berakhir turun pada Jumat atau Sabtu pagi WIB, di saat investor terus berspekulasi tentang potensi kenaikan suku bunga bank sentral AS.

Dilansir Antara mengutip laporan Xinhua, Sabtu (31/10/2015), kontrak emas yang paling aktif untuk pengiriman Desember turun US$5,9 atau 0,51% menjadi menetap di US$1.141,40 per ounce.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya