SOLOPOS.COM - ILUSTRASI (Andi Rambe/JIBI/Bisnis Indonesia)

Solopos.com, JAKARTA – Harga emas di bursa komoditas New York acuan Comex Gold Bloomberg terpantau naik tipis setelah melemah pada penutupan perdagangan semalam.

Pada Selasa (22/7/2014) pukul 17:01 waktu New York atau Rabu pagi (23/7/2014) pukul 04:01 WIB, harga emas melemah US$0,23/gram ke level US$42,07/gram.

Promosi UMKM Binaan BRI Ini Jadi Kuliner Rekomendasi bagi Pemudik di Pekalongan

Selanjutnya, pada pukul 04:15 WIB harga emas terpantau turun US$0,24/gram ke level US$42,05/gram.

Adapun pada pukul 05:00 WIB, harga emas berbalik menguat US$0,05/gram dibandingkan dengan penutupan sebelumnya ke level US$42,1/gram.

Jika dikonversikan ke rupiah dengan mengacu kurs tengah Bank Indonesia pada Selasa (22/7/2014) sebesar Rp11.531 maka harga emas naik Rp576/gram ke level Rp485.471/gram.

Pergerakan Harga Emas* Comex Rabu (23/7/2014)
Harga Perubahan WIB
US$42,07 -US$0,23 04.01
US$42,05 -US$0,24 04.15
US$42,10 +US$0,05 05.00
Sumber: Bloomberg.
Ket: *) Kontrak Agustus 2014

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya