SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Boyolali (Espos)–Ketua Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) DPR RI, Tjahjo Kumolo menyatakan fraksinya mencurigai ada indikasi kompromi dalam pengambilan keputusan terkait kasus Bank Century, menyusul upaya penyelesaian kasus bank tersebut yang terkesan berlarut-larut.

”Bagi PDIP, kecurigaan terhadap terjadinya indikasi adanya kompromi itu wajar. Namun jika itu (kompromi-red) terjadi, maka DPR yang akan hancur sendiri. Sehingga saya berharap keputusannya tidak akan kompromi, tetapi ada rekomendasi,” ujar Tjahjo ketika ditemui wartawan seusai membuka Rapat Kerja Cabang Khusus dan Konferensi Cabang (Rakercabsus-Konfercab) DPC PDIP Boyolali di Panti Marhaen Boyolali, Rabu (27/1).

Promosi Jaga Keandalan Transaksi Nasabah, BRI Raih ISO 2230:2019 BCMS

Menurut dia, jika sampai terjadi keputusan politik yang dilakukan melalui voting fraksi PDIP jelas akan kalah dan yang akan menang adalah yang koalisi besar.

sry

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya