SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi


Semarang (Espos)–
Sedikitnya 17.483 Satpam di wilayah Jateng diketahui belum mengantongi sertifikasi pelatihan. Berdasarkan catatan yang ada, baru sekitar 8.000 Satpam yang sudah mengikuti pendidikan dasar.

Sementara sekitar 12.000 Satpam lainnya sudah mengikuti prapendidikan. Hal ini disampaikan Kepala Biro Bina Mitra Polda Jateng Kombes Pol Chrisyono di sela-sela HUT Satpam ke-29 di halaman Mapolda Jateng, Rabu (30/12). Kombes Pol Chrisyono mengatakan mulai tahun 2010 mendatang seluruh Satpam yang ada harus memiliki akreditasi dan kartu anggota.

Promosi BRI Catat Setoran Tunai ATM Meningkat 24,5% Selama Libur Lebaran 2024

Sementara itu Wakapolda Jateng Brigjen Tonny Aribawanto juga menambahkan aparat kepolisian akan menertibkan Satpam yang tidak terakreditasi dan tak memiliki kartu tanda anggota resmi.

oto

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya