News
Rabu, 3 November 2021 - 12:59 WIB

Profil Andika Perkasa, Calon Tunggal Panglima TNI Berharta Rp179 Miliar

Nugroho Meidinata  /  Newswire  /  Nugroho Meidinata  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Andika Perkasa dan Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana Hetty Andika Perkasa meninjau rumah sakit lapangan (rumkitlap) Benteng Vasterburg, Solo, Selasa (27/7/2021) sore. (ILUSTRASI/Istimewa/Humas Polresta Solo)

Solopos.com, SOLO — Di bawah ini terdapat profil KSAD, Jenderal Andika Perkasa yang menjadi calon tunggal Panglima TNI.

Baru-baru ini, Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan lembaganya telah menerima Surat Presiden (Surpres) mengenai usulan calon Panglima TNI atas nama Jenderal Andika Perkasa.

Advertisement

“Pimpinan DPR RI menerima Surat Presiden (Surpres) mengenai usulan calon Panglima TNI atas nama Jenderal TNI Andika Perkasa untuk menggantikan Marsekal Hadi Tjahjanto yang telah memasuki pensiun,” kata Puan di Kompleks Parlemen, Jakarta, Rabu (3/11/2021).

Baca Juga:  Jangan Ngasal! Ada 11 Aturan Khusus Jadi Agen Gas Elpiji 3 Kg Pertamina

Puan mengatakan Presiden dalam suratnya mengusulkan hanya satu nama calon Panglima TNI kepada di DPR RI untuk mendapatkan persetujuannya, yakni Andika Perkasa.

Advertisement

Nama Andika Perkasa sendiri sudah tak asing lagi bagi masyarakat Indonesia. Tetapi, tahukah Anda ternyata dia memiliki harta hingga Rp179 miliar hlo? Selain memiliki harta fantastis, ini dia sederet profil menarik dari Andika Perkasa, yang Solopos.com kutip dari Suara.com.

Baca Juga:  Penyebab Gagal Jantung di Usia Muda, Seperti Dialami Hanna Kirana

Profil Andika Perkasa

1. Keluarga Andika Perkasa

Profil pertama dari Andika Perkasa ini mengulas informasi tentang keluarganya.

Pria ini lahir di Bandung, 21 Desember 1964. Andika Perkasa menikah dengan Diah Erwiany yang merupakan putri mantan Kepala Badan Intelijen Nasional, AM Hendropriyono.

Advertisement

Baca Juga: Ada Mahasiswi UMS Meninggal saat Diksar Menwa 2021, Ini Kata Polisi

2. Pendidikan Andika Perkasa

Profil kedua dari Andika Perkasa ini menginformasikan tentang latar belakang pendidikannya.

Dia pernah mengenyam pendidikan di Negeri Paman Sam, yakni The Military College of Vermont, Norwich University, National War College, National Defense University, serta The Trachtenberg School of Public Policy and Public Administration, The George Washington University.

Baca Juga:  Berapa Sih Keuntungan Jadi Agen Gas Elpiji 3 Kg Pertamina?

Advertisement

3. Pendidikan Militer

Profil ketiga dari Andika Perkasa ini membeberkan tentang pendidikan militer yang pernah ia tempuh.

Ia menjalani pendidikan militer di enam tempat, yakni Akademi Militer, Sesarcab Infateri, Pendidikan Komando, Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat, Sesko TNI dan Lemhanas RI.

Baca Juga: Sejarah Kota Solo yang Kerap Disebut Surakarta, Berawal dari Desa Sala

4. Karier Militer Andika Perkasa

Profil keempat dari Andika Perkasa ini mengulas informasi tentang karier militernya. Berikut ini di antaranya.

Advertisement

Letnan Dua s/d Letnan Satu

Baca Juga:  Ini Syarat Penerbangan Terbaru, Jangan Sampai Keliru!

Kapten

Mayor

Baca Juga:  Cara Daftar Bansos dari Kemensos 2021 Lewat Online

Letnan Kolonel

Advertisement

Kolonel

Baca Juga:  Kenapa 10 November Diperingati Hari Pahlawan? Ini Sejarahnya

Brigadir Jenderal

Mayor Jenderal

Letnan Jenderal

Baca Juga: Apa Sih Perbedaan Solo dan Surakarta, Kamu Sudah Tahu Belum?

Jenderal

 

 

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif