News
Selasa, 4 September 2012 - 15:45 WIB

PEMILU 2014: Ini Dia 20 Parpol yang Sudah Daftar ke KPU

Redaksi Solopos.com  /  Harian Jogja  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

JAKARTA—Komisi Pemiliham Umum (KPU) hingga Selasa (4/9) siang, mencatat sebanyak 20 partai yang telah mendaftar dan menyerahkan syarat pendaftaran sebagai peserta Pemilu 2014.

Berikut partai yang telah mendaftar sebagai calon peserta Pemilu 2014: Partai Demokrasi Kebangsaan (PDK), Partai Nasional Demokrat (Nasdem), Partai Pemuda Indonesia (PPI), Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Partai Kesatuan Demokrasi Indonesia (PKDI), Partai Kongres, Partai Serikat Independen (SRI), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Indonesia Sejahtera (PIS), Partai Bulan Bintang (PBB), Partai Pemersatu Bangsa (PPB), Partai Pemersatu Bangsa (PPB) dan Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura), Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Golongan Karya (Golkar), Partai Karya Republik (Pakar), Partai Nasional Republik (Nasrep), Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Partai Demokrasi Pembaruan (PDP), Partai Demokrasi Pembaruan (PDP) dan Partai Buruh. (ali)

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci : KPU Parpol Pemilu
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif