News
Kamis, 5 Mei 2022 - 14:00 WIB

Pandemi ke Pandemi Harus Membuat Indonesia Makin Tanggap dan Tangguh

Kabar kejadian luar biasa hepatitis akut yang belum diketahui asalnya seharusnya tak memunculkan kepanikan. Pandemi ke pandemi yang dialami Indonesia adalah pelajaran berharga agar jangan sampai lengah.

  Ichwan Prasetyo   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Penjual jamu keliling di pusat-pusat perekonomian tradisional Jawa pada 1920-an. Ketika terjadi wabah influenza pada 1919 di Jawa, sebagian besar masyarakat Jawa berpaling pada pengobatan dengan jamu. (Sumber: lampiran buku Yang Terlupakan: Sejarah Pandemi Influenza 1918 di Hindia Belanda; Priyanto Wibowo, dkk.)

Solopos.com, SOLO – Kabar tentang kejadian luar biasa hepatitis akut yang belum diketahui asalnya seharusnya tak memunculkan kepanikan. Pandemi Covid-19 yang belum berakhir adalah pelajaran berharga agar jangan sampai membuat lengah dari ancaman potensi persebaran hepatitis akut itu.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif