News
Minggu, 23 Januari 2022 - 10:00 WIB

Konflik Warga Desa Pakel dan Korporasi Potret Kegagalan Reforma Agraria

Konflik pertanahan di Desa Pakel, Kecamatan Licin, Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Jawa Timur, telah berlangsung beberapa dekade. Reforma agraria sejauh ini gagal menyelesaikan konflik tersebut.

  Ichwan Prasetyo   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Seorang aktivis pembaruan agraria berorasi saat unjuk rasa di depan Markas Besar Polri, Jakarta, Jumat (21/1/2022). Mereka mengecam kekerasan yang dilakukan aparat kepolisian terhadap pejuang agraria warga Rukun Tani Sumberejo, Desa Pakel, Kecamatan Licin, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur pada 14 Januari lalu yang dinilai menunjukkan kelemahan negara di hadapan korporasi. Antara/Reno Esnir)

Solopo.com, SOLO – Wakil warga Desa Pakel, Kecamatan Licin, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur pada Rabu (19/1/2022) mengadukan tindak kekerasan oleh aparat kepolisian dalam konflik agraria di desa tersebut kepada Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) di Jakarta.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif