News
Rabu, 16 Agustus 2023 - 16:19 WIB

Jejak Sejarah Bukit Menumbing, Tempat Pengasingan Soekarno-Hatta di Bangka

Di masa-masa awal setelah proklamasi kemerdekaan, Pesanggrahan Menumbing di Bangka Barat menjadi tempat pengasingan para tokoh nasional yang ditangkap tentara Belanda.

Rohmah Ermawati   Newswire     Rohmah Ermawati   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Pesanggrahan di puncak Bukit Menumbing, di Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Bangka Belitung. (ksdae.menlhk.go.id)

Solopos.com, JAMBI–Sebuah dataran tinggi di Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Bangka Belitung, menjadi saksi bisu sejarah perjuangan para tokoh bangsa dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Tempat itu adalah Menumbing, sebuah bukit setinggi hampir 500 meter di atas permukaan laut dan menjadi bagian dari Taman Hutan Raya (Tahura) Gunung Menumbing.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif