News
Rabu, 7 Desember 2011 - 11:25 WIB

Gramedia akan adakan talkshow

Redaksi Solopos.com  /  Tutut Indrawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solo (Solopos.com)--Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama akan menggelar acara talkshow dan bedah buku di Toko Buku Gramedia Solo Square, Jumat (9/12/2011), pukul 13.30- 15.00 WIB.

Menurut Marketing Communication Regio 3, Dimas B Prasetya, dalam rilis yang diterima Espos, Selasa (29/11/2011), talkshow dengan tema Langkah dalam Sembilan Hari Anak Balita Lancar Membaca dengan Metode Tanpa Mengeja ini mengundang narasumber, Intan Noviana.

Advertisement

Ia menuturkan selama ini anggapannya anak yang memiliki intelegensi tinggi akan mudah belajar dibandingkan anak yang memiliki intelegensi rata-rata. Padahal proses belajarlah yang mempengaruhi mereka untuk mudah mengenali huruf abjad.

“Orang tua dan guru biasanya mengajarkan anak dengan metode menghafal padahal anak usia dini sulit diajak menghafal,” jelasnya.

(das/*)

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Kata Kunci : Gramedia Solo Talkshow
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif