News
Minggu, 6 Agustus 2023 - 09:12 WIB

Gempa Magnitudo 5,3 Goyang Sigi Sulteng, BMKG Sebut Tak Berpotensi Tsunami

Aprianus Doni Tolok  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Wilayah diduga merasakan gempa Sigi, Sulteng, Minggu (6/8/2023) pagi. (googlemaps)

Solopos.com, JAKARTA–Wilayah Sigi di Sulawesi Tengah (Sulteng) diguncang gempa bumi 5,3 magnitudo pada Minggu (6/8/2023) pagi ini, sekitar pukul 08.44 WIB.

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa ini berada 47 kilometer barat laut Sigi, Sulteng, dengan pusat di kedalaman 16 kilometer.

Advertisement

Masyarakat di sekitar lokasi gempa diimbau tidak panik karena BMKG menyebut gempa ini tidak berpotensi tsunami. Namun, masyarakat harus tetap waspada terhadap potensi gempa susulan.

Informasi tentang terjadinya gempa Sigi juga termuat di laman google masps yang diakses Minggu pagi. “An earthquake has occurred with magnitude: 5.3 SR, 47 km NorthEast SIGI-SULTENG, at: 06-Agu-23 01:44:32 UTC, No TSUNAMI threat (This event has been reviewed by a seismologist).

Artikel ini telah tayang di kabar24.bisnis.com dengan judul Gempa Magnitudo 5,3 Guncang Sigi Sulteng, BMKG: Tak Berpotensi Tsunami.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif