News
Selasa, 2 Maret 2021 - 14:30 WIB

Gaya Gibran Vs Bobby dengan Pakaian Dinas Wali Kota, Gantengan Mana?

Nugroho Meidinata  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka (kiri) dan Wali Kota Medan Bobby Nasution (kanan) (Instagram/@pemkotsurakarta/@bobbynst).

Solopos.com, SOLO -- Penampilan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming dan juga Wali Kota Medan Bobby Nasution baru-baru ini menyita perhatian publik.

Dua anggota keluarga besar Presiden Jokowi itu sama-sama mengenakan pakaian dinas harian (PDH) wali kota pada Senin (1/3/2021). Dengan mengenakan seragam tersebut, baik Gibran Rakabuming maupun Bobby Nasution sama-sama terlihat gagah.

Advertisement

Baca Juga:  Pelakor Muncul Lagi, Kini Menimpa Rumah Tangga Vanessa Angel

Meskipun begitu, ada beberapa perbedaan dan persamaan penampilan antara Gibran Rakabuming dengan Bobby Nasution saat mengenakan seragam dinas wali kota.

Advertisement

Meskipun begitu, ada beberapa perbedaan dan persamaan penampilan antara Gibran Rakabuming dengan Bobby Nasution saat mengenakan seragam dinas wali kota.

Berikut ini beberapa perbedaaan dan persamaan tersebut.

Baca Juga:  Waspada Lur! 4 Titik Ini Jadi Langganan Macet di Solo

Advertisement

Penampilan Gibran terlihat rapi dengan kemeja yang dimasukkan. Berbeda dengan Bobby yang lebih santai dengan mengeluarkan kemeja PDH-nya.

Baca Juga: Apa Beda Ciu Bekonang Sukoharjo dan Banyumas?

2. Jam Tangan

Anak dan menantu Presiden Jokowi ini ternyata sama-sama menggunakan jam tangan saat bertugas sebagai wali kota di daerah asalnya masing-masing, yakni Medan dan Solo.

Advertisement

Tapi bedanya, Gibran lebih memilih memasang jam di tangan kirinya, sedangkan Bobby Nasution mengenakannya di tangan kanannnya.

Baca Juga: 5 Daerah dengan Jumlah Mobil Terbanyak di Jateng, Solo Masuk

Wali Kota Medan Bobby Nasution mengenakan PDH saat bertugas (Instagram/@bobbynst).

3. Tanda Pengenal

Saat mengenakan seragam dinas harian wali kota, Gibran Rakabuming Raka lengkap memasang berbagai pernak-perniknya, termasuk menggunakan kartu tanda pengenal sebagai kepala daerah yang terpasang di saku kirinya.

Advertisement

Berbeda dengan Wali Kota Medan, Bobby Nasution. Dia tidak mengenakan kartu tanda pengenal tersebut.

Baca Juga:  Kasus Perceraian di Solo Terendah Nomor 2 di Jateng, karena Warganya Setia?

Nah itu tadi perbedaan penampilan Gibran Rakabuming Raka dan Bobby Nasution saat sama-sama mengenakan pakaian dinas harian atau PDH wali kota.

Baca Juga: 7 Sumber Kekayaan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming yang Capai Rp21 Miliar

Baca Juga: Outfit Selvi Ananda di Pelantikan Gibran Mewah, Harganya Fantastis!

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif