News
Rabu, 13 Oktober 2021 - 12:30 WIB

Food Loss and Waste karena Penanganan Produksi dan Perilaku Konsumsi

Preferensi konsumen dalam memilih bahan pangan atau makanan juga bisa menjadi penyebab food loss dan food waste.

  Ichwan Prasetyo   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Sampah makanan (fao.org)

Solopos.com, JAKARTA — Hasil penelitian Food Loss and Waste Study oleh Waste4Change mengungkapkan sejumlah penyebab terjadinya food loss atau jumlah bahan pangan yang berkurang karena proses produksi serta food waste atau makanan konsumsi yang terbuang di Indonesia karemna penanganan proses produksi yang kurang baik dan perilaku konsumsi masyarakat.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif