News
Minggu, 13 Maret 2022 - 21:00 WIB

Destinasi Wisata Strategis Diberdayakan untuk Edukasi Pengembangan EBT

Pengembangan energi baru dan terbarukan atau EBT di destinasi wisata alam di desa-desa strategis sebagai wahana edukasi kepada masyarakat agar lebih peduli dalam pemanfaatan energi tersebut.

Choirul Anam   Abdul Hamid Razak     Ichwan Prasetyo   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Indonesia kaya energi surya yang bisa diberdayakan menjadi pembangkit energi baru dan terbarukan atau energi hijau (green energy). (aa.com.tr)

Solopos,com, MALANG — Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak mendukung pengembangan energi baru dan terbarukan atau EBT di destinasi wisata alam di desa-desa sebagai wahana edukasi kepada masyarakat agar lebih peduli dalam pemanfaatan energi tersebut.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif