News
Selasa, 21 Desember 2021 - 19:54 WIB

Butuh Penguatan Kolaborasi untuk Mengakhiri TB di Asia-Pasifik

Langkah-langkah baru, berani, dan kreatif diperlukan untuk mengadang lintasan penyakit tuberkulosis (TB). Pelajaran dari menangani krisis kesehatan global lainnya, seperti Covid-19 dan HIV, dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan respons terhadap TB.

  Ichwan Prasetyo   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Tenaga kesehatan bersiap memeriksa pasien di RSUD Kota Tangerang, Banten, Kamis (25/11/2021). Pemerintah Kota Tangerang menghadirkan layanan rontgen thorax secara gratis untuk pendeteksia dini tuberkulosis (TB) bagi para penyandang diabetes melitus sebagai upaya memenuhi target Kota Tangerang yang bebas dari TBC pada 2030. (Antara/Fauzan)

Solopos.com, SOLO — Rendahnya tingkat deteksi kasus tuberkulosis atau TB tetap menjadi salah satu hambatan paling signifikan dalam memerangi TB di wilayah Asia-Pasifik. Hambatan makin besar karena pandemi Covid-19.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif