News
Senin, 5 Januari 2015 - 07:25 WIB

BURSA SAHAM : Indeks MSCI Emerging Markets Turun 0,3% Seiring Pelemahan Bursa Brasil

Redaksi Solopos.com  /  Adib Muttaqin Asfar  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi (Dok/JIBI/Bisnis)

Bursa saham negara berkembang (emerging markets) mengami pelemahan setelah sempat naik pekan lalu.

Solopos.com, JAKARTA— Bursa negara berkembang seiring penurunan indeks Brasil Ibovespa selama tiga pekan. Indeks MSCI Emerging Markets turun 0,3% ke level 953,72 pada akhir pekan lalu, memangkas penguatan mingguan sebesar 0,1%.

Advertisement

“Perlu sedikit waktu untuk memperbaiki perekonomian, dan akan ada tekanan sementara untuk asset di Brasil,” ujar Alejandro Urbina, Money Manager Silva Capital Management LLC, seperti dikutip Bloomberg, Senin (5/1/2015).

Saham Petroleo Brasileiro SA turun 6,6%. Sementara itu saham China Vanke Co menguat 11% memimpin penguatan di Hang Seng China Enterprises Index.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif