News
Senin, 25 Agustus 2014 - 07:54 WIB

BURSA SAHAM : Indeks Kospi Korsel Dibuka Anjlok 0,61% Pagi Ini

Redaksi Solopos.com  /  Adib Muttaqin Asfar  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi (Dok/JIBI/Bisnis)

Solopos.com, JAKARTA — Bursa saham Korea Selatan (Korsel) pada perdagangan hari ini, Senin (25/8/2014), bergerak melemah.

Korea Stock Exchange Kospi Index (indeks Kospi) saat pembukaan hari ini turun 0,37% ke 2.049,16 dibandingkan saat penutupan Jumat (22/8/2014) yang berada di level 2.056,7 (menguat 0,61%).

Advertisement

Pada pukul 07.07 WIB atau 09.07 waktu indeks Kospi jadi turun 0,61% ke 2.044,2. Sampai dengan pukul 07.07 WIB dari 763 saham yang ada seluruhnya bergerak stagnan.

Adapun sektor yang memimpin pelemahan adalah elektronika (1,29%), keuangan (0,93%), transportasi (0,83%).

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif