News
Kamis, 9 Mei 2019 - 11:00 WIB

Berita Terpopuler: Petisi Setop FPI Tembus 160.000 Tanda Tangan

Redaksi Solopos.com  /  Septina Arifiani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO — Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menegaskan organisasi kemasyarakatan Front Pembela Islam (FPI) belum mengajukan perpanjangan surat keterangan terdaftar yang akan berakhir pada 20 Juni 2019. Sementara itu, muncul petisi untuk menolak perpanjangan surat keterangan terdaftar FPI.

Petisi berjudul Stop ijin FPI tersebut muncul di laman Change.org yang digagas oleh Ira Bisyir pada Senin (6/5/2019). Petisi tersebut ditujukan kepada Menteri Dalam Negeri agar tidak memberikan perpanjangan izin kepada FPI sebagai ormas.

Advertisement

Kabar mengenai petisi agar Mendagri tak memberikan perpanjangan izin kepada FPI sebagai ormas itu menjadi yang teratas dalam daftar berita terpopuler di Solopos.com dalam kurun waktu 24 jam terakhir. Berikut 10 berita terpopuler di Solopos.com hingga Kamis (9/5/2019) pagi:

Izin Habis 20 Juni 2019, Petisi Setop FPI Tembus 160.000 Tanda Tangan

Advertisement

Izin Habis 20 Juni 2019, Petisi Setop FPI Tembus 160.000 Tanda Tangan

Bermula Dari Gonggongan Anjing, Begini Kronologi Penemuan Remaja Wonogiri Hilang Di Hutan

Ini Raihan Suara Puan Maharani di Solo yang Sebenarnya

Advertisement

Video Bareng Prabowo, UAS Ditenggat 9 Hari Klarifikasi ke Rektor UIN Suska

PDIP Klaim Menang Pemilu 2019, Puan Maharani Ketua DPR?

Pati Targetkan Penerapan E-Layang Oktober 2019

Advertisement

Melongok Keindahan Taman Bunga Bloemencorso di Kartasura Sukoharjo

Menag Lukman Hakim Akui Terima Rp10 Juta dari Penyuap Rommy

Hanya 1 Mantan Wali Kota Semarang Beri Kesaksian Fee Kasda

Advertisement

Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif