News
Kamis, 18 Februari 2016 - 11:30 WIB

BERITA TERPOPULER : Anton Medan Bicara Isu Beking Kalijodo hingga Langit Runtuh di Maroko

Redaksi Solopos.com  /  Jafar Sodiq Assegaf  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Nunik Ambarwati (Youtube.com)

Berita terpopuler Solopos.com hari ini datang dari penertiban Kalijodo hinga fenomena langit runtuh di Maroko.

Solopos.com, SOLO – Penertiban Kalijodo di depan mata. Di mata Anton Medan yang dikenal dekat dengan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), Kalijodo harus segera dibersihkan mengingat ada anak-anak di kawasan itu. Tak hanya itu, dia juga mengenang masa lalu Kalijodo di mana ada setoran untuk aparat dari warga.

Advertisement

“Zaman saya dulu, jagoannya dulu yang setor ke kecamatan dan polisi,” kata Anton Medan saat dalam dialog di TV One, Rabu (17/2/2016) petang. Saat ditanya host apakah tudingan itu benar dan tidak mengarah fitnah, Anton kembali menegaskan. “Lho, dulu saya sendiri yang setor, mereka dulu memang di-backup oknum aparat. Tapi sekarang saya tidak tahu.”

Pernyataan Anton Medan ini menjadi berita terpopuler Solopos.com hingga siang ini, Kamis (18/2/2016). Selain berita ini, fenomena alam di Maroko, kisah tragis bocah yang dibuang orangtuanya hingga video unik TKW cantik ngulek sambal menjadi yang terlaris.

Inilah daftar berita terpopuler Solopos.com hari ini;

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif