News
Rabu, 18 Desember 2013 - 09:51 WIB

BERITA POPULER : Dari Bus Masuk Jurang hingga Asmirandah Dikabarkan Pindah Agama

Redaksi Solopos.com  /  Adib Muttaqin Asfar  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, SOLO — Kecelakaan lalu lintas terjadi di jalan Jogja-Wonosari, tepatnya di Kali Pentung, Desa Karangsari, Kecamatan Patuk, Gunungkidul. Bus Aneka Jaya bernomor polisi  AE 7310 UX masuk ke jurang sedalam sekitar 15 meter, Selasa (17/12/2013) pagi.

Belum diketahui apakah ada korban jiwa atau tidak. Namun kecelakaan sekitar pukul 04.30 WIB tersebut dikabarkan ada penumpang 8 orang. Semua penumpang dibawa ke puskesmas terdekat untuk mendapat perawatan. “Supirnya luka patah tulang. Beberapa penumpang dibawa ke RSUD Wonosari, ada yang dibawa ke Rumah Sakit Harjolukito Jogja,” kata Kanit Lantas Polsek Patuk Inspektur Dua Mustaqim, di lokasi kecelakaan.

Advertisement

Informasi selengkapnya tentang kecelakaan tersebut bisa didapatkan dalam berita berjudul BUS MASUK JURANG : Badan Bus Terbalik yang menjadi most popular di Solopos.com pagi ini, Rabu (18/12/2013).

Berikut beberapa berita populer di Solopos.com pagi ini:

1. BUS MASUK JURANG : Badan Bus Terbalik
2. 10 ATLET BERPENGHASILAN TERBESAR DI 2013 : Tiger Wood Teratas, Messi Paling Buncit
3. SEA GAMES 2013 : Tundukkan Vietnam 1-2, Malaysia ke Semifinal & Ketemu Indonesia U-23
4. PSS SLEMAN : Eks Pelatih PSIM Ikut Melamar
5. UNDANG-UNDANG DESA : Besok Disahkan, 5.000 Kades Bertolak ke Jakarta
6. Jenazah Siswi MTs Matesih Ditemukan
7. Asmirandah Dikabarkan Pindah Agama, Ayah Kecewa

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif