News
Jumat, 15 Juli 2022 - 19:30 WIB

Arkadiko, Jembatan Tertua di Dunia yang Masih Kokoh Berdiri di Yunani

Dibangun pada 1300 SM, Jembatan Arkadiko atau Jembatan Kazarma yang berlokasi di dekat jalan modern dari Tiryns ke Epidauros di Peloponnese, Yunani, merupakan salah satu jembatan tertua di dunia. Walau sudah berusia ribuan tahun, jembatan ini masih kokoh berdiri dan dimanfaatkan untuk menyeberangi sungai oleh warga sekitar.

  Muh Khodiq Duhri   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Jembatan Arkadiko di Yunani (amusingplanet.com).

Solopos.com, SOLO — Dibangun pada 1300 SM, Jembatan Arkadiko atau Jembatan Kazarma yang berlokasi di dekat jalan modern dari Tiryns ke Epidauros di Peloponnese, Yunani, merupakan salah satu jembatan tertua di dunia. Walau sudah berusia ribuan tahun, jembatan ini masih kokoh berdiri dan dimanfaatkan untuk menyeberangi sungai oleh warga sekitar.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif