News
Jumat, 21 Mei 2021 - 23:25 WIB

23 Tahun Reformasi Tersandera Oligarki

23 Tahun reformasi, Freedom House masih mengategorikan demokrasi Indonesia partly free.

Adib Muttaqin Asfar   Wahyu Prakoso     Adib Muttaqin Asfar   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Massa dibubar polisi yang menembakan gas air mata saat unjuk rasa menolak omnibus law RUU Cipta Kerja di Kartasura, Sukoharjo, Jateng, Kamis (8/10/2020). (Antara-Mohammad Ayudha)

Solopos.com, SOLO -- Sudah 23 tahun sejumlah agenda reformasi berjalan di tempat. Padahal, tumbangnya pemerintahan Soeharto 21 Mei 1998 silam dibayar mahal dengan rentetan tragedi, dari Trisakti hingga pecahnya kerusuhan di Solo beberapa hari sebelumnya.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif