News
Jumat, 14 Februari 2020 - 10:00 WIB

10 Berita Terpopuler: Ultah Wali Kota Solo hingga Nama Lahir Lucinta Luna

Ginanjar Saputra  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ketua DPC PDIP Solo, F.X. Hadi Rudyatmo (tengah), mengusap air matanya menggunakan sapu tangan saat memberikan pengarahan kepada para kadernya saat acara tumpengan merayakan ulang tahunnya di Taman Soekarno-Hatta Jebres, Solo, Jateng, Kamis (13/2/2020). (Solopos-Kurniawan)

Solopos.com, SOLO — Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan (PDIP) Kota Solo menggelar acara tumpengan dan penanaman pohon di Taman Soekarno-Hatta Jebres, Kota Solo, Jawa Tengah (Jateng), Kamis (13/2/2020) pagi.

Kegiatan itu bertujuan untuk merayakan ulang tahun ke-60 Wali Kota Solo sekaligus Ketua DPC PDIP Solo F.X. Hadi Rudyatmo. Di acara ulang tahunnya, sang wali kota Solo sempat menangis dan sedikit bercerita tentang rekomendasi calon wali kota Solo untuk Pilkada 2020.

Advertisement

Kabar ulang tahun wali kota Solo itu menjadi salah satu berita terpopuler di Solopos.com. Ada pula kabar dari terungkapnya nama lahir Lucinta Luna.

Berikut 10 berita terpopuler di Solopos.com dalam kurun waktu 24 jam terakhir hingga Jumat (14/2/2020):

Advertisement

Berikut 10 berita terpopuler di Solopos.com dalam kurun waktu 24 jam terakhir hingga Jumat (14/2/2020):

Megap-Megap Tak Ada Penumpang, Tukang Becak di Solo: Wis Pasrah

Rayakan Ultah, Wali Kota Solo Menangis & Singgung Rekomendasi Cawali

Advertisement

Tak Ada Lawan Parpol, Gibran Rakabuming Diprediksi Menang 80%

Pelaku Ungkap Alasan Membunuh dan Membuang Bayi Laki-Lakinya di Daleman Klaten

Rekrut Joko Susilo, Persis Solo Punya 5 Bek Tengah

Advertisement

Miris, Viral Video Siswi SMP Ditendangi 3 Siswa di Dalam Kelas

Dukcapil Konfirmasi Nama Lahir Lucinta Luna Muhammad Fatah

Eks Striker Persis Solo Gabung PSIM Jogja

Advertisement

Dua Motor Adu Banteng di Tasikmadu Karanganyar, Remaja 16 Tahun Meninggal

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif