News
Senin, 6 September 2021 - 08:22 WIB

10 Berita Terpopuler : Ada Ikan Buas di Dekat Terowongan Kuno Klaten - Petisi Boikot Saipul Jamil

Rohmah Ermawati  /  Newswire  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Penemuan ikan buas di Klaten. (detik.com)

Solopos.com, SOLO — Ulasan tentang penemuan ikan buas di dekat lokasi penemuan terowongan kuno di Kecamatan Trucuk, Klaten, Jawa Tengah, menjadi berita terpopuler laman Solopos.com, Senin (6/9/2021) pagi.

Berita terpopuler mengulas terowongan kuno di Trucuk Klaten itu ditemukan warga saat menggali tanah untuk membuat lokasi pemancingan. Terowongan kuno itu diduga dibangun pada zaman Belanda. Sebelum penemuan terowongan itu, warga dibuat heboh dengan penemuan ikan buas.

Advertisement

Dilansir detik.com, Minggu (5/9/2021), ikan buas itu merupakan ikan Toman yang diketahui merupakan ikan asal Kalimantan.

Baca juga: Solopos Hari Ini: Mulai Panen Pengunjung

Advertisement

Baca juga: Solopos Hari Ini: Mulai Panen Pengunjung

“Ikan Toman. Yang nemu orang cari ikan dengan alat setrum sekitar sepekan yang lalu,” ujar seorang warga sekitar, Partomo, Sabtu (4/9/2021).

“Bobotnya sekitar 7 kilogram, itu ikan buas pemakan daging. Saya yakin tidak hanya satu itu di sini,” lanjut Partomo.

Advertisement

“Ikannya besar, ditemukan sore hari, katanya ditawar ada yang mau beli Rp17 juta tapi tidak dijual,” tutur Ari.

Baca juga: Kualifikasi Piala Dunia 2022: Spanyol Tundukkan Georgia 4-0, Kosovo Vs Yunani Imbang

Temuan ikan buas di kolam itu dibenarkan Kades Sabrang Lor, Budi Andriyanto. “Iya [sejenis piranha] tapi varian dari Kalimantan. Dari mana asalnya kita juga tidak tahu,” kata Budi.

Advertisement

Selain berita tentang penemuan ikan buas di dekat terowongan di Trucuk Klaten, kabar lain soal kulier tersembunyi di Sukoharjo, uji coba pembelakaran tatap muka di Boyolali, wanita pemandu karaoke di Sragen diamankan polisi, hingga petisi boikot Saipul Jamil juga masuk daftar terpopuler pagi ini.

Berikut 10 berita terpopuler Solopos.com 24 jam terakhir hingga Senin pagi: 

Warga Temukan Ikan Buas 7 Kg di Dekat Terowongan Kuno Trucuk Klaten, Sempat Ditawar Rp17 Juta

Advertisement

Kuliner Lezat Tersembunyi di Sukoharjo Ternyata Nasi Goreng Pak Basiyo, Rasanya Josss!

Ditawar Rp17 Juta, Ikan Buas yang Ditemukan di Trucuk Klaten Ternyata Jenis Toman

Pemkab Boyolali Uji Coba PTM di Semua Kecamatan

Simpan Sabu di Bungkus Rokok, Wanita Pemandu Karaoke di Sragen Dicokok Polisi

Ini Hlo Keistimewaan Nasi Goreng Pak Basiyo yang Tersembunyi di Nguter Sukoharjo

Petisi Boikot Saipul Jamil Tembus 300.000 Pendukung

Stadion Manahan Solo Kandidat Venue Liga 2, Ini Calon Lapangan Pendamping

Ngamar di Hotel, 14 Pasangan Tak Resmi di Klaten Diciduk Tim Gabungan

Terowongan Kuno di Trucuk Klaten Ternyata Dibangun Zaman Belanda untuk Saluran Irigasi

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif